Tercipta Sejarah Baru, Timnas Indonesia Lolos ke Semifinal Piala Asia U23, Ini Calon Lawan yang Bakal Dihadapi

- 26 April 2024, 06:43 WIB
Indonesia lolos semifinal Piala Asia U23 2024, kini berpeluang lolos Olimpiade Paris 2024, berikut skenarionya.
Indonesia lolos semifinal Piala Asia U23 2024, kini berpeluang lolos Olimpiade Paris 2024, berikut skenarionya. /PSSI/

GARUDA SPORT - Timnas Indonesia U23 menciptakan sejarah baru mampu untuk lolos ke babak semifinal Piala Asia U23.

Padahal, Timnas Indonesia U23 tampil di Piala Asia U23 edisi kali ini sebagai tim debutan dibanding tim-tim lainnya.

Kepastian lolosnya Timnas Indonesia U23 ke babak semifinal ini usai menang secara dramatis di babak perempat final melawan Korea Selatan.

Baca Juga: Link Live Streaming 8 Besar Piala Asia U-23, Korea Selatan vs Indonesia: Garuda Muda Menyongsong Asa

Pada pertandingan yang berlangsung dini hari tadi, Garuda Muda mampu menang lewat adu penalti.

Sebelumnya pada pertandingan normal, pasukan Shin Tae-yong sempat unggul lewat gol yang dicetak Rafael Struick di menit 15.

Kemudian, Korea akhirnya dapat menyamakan kedudukan dengan tercipta gol bunuh diri dari Komang Teguh di menit 45.

Baca Juga: Link Live Streaming SC Heerenveen vs PSV Eindhoven, Saksikan Penampilan dari Thom Haye di Eredivisie

Tidak lama berselang, Rafael Struick menciptakan brace dan membuat kembali Garuda Muda unggul di menit 45+3.

Halaman:

Editor: Nizar Fachrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x