2 Bek Absen pada Laga Pertama Timnas Indonesia di Round 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026, Elkan Baggott Kembali?

- 14 Juni 2024, 09:54 WIB
Ultimatum Elkan Baggott, Erick Thohir: Tak Bisa Ditolerir, Kami Akan Cari Lagi
Ultimatum Elkan Baggott, Erick Thohir: Tak Bisa Ditolerir, Kami Akan Cari Lagi /instagram @elkanbaggott

GARUDA SPORT - Timnas Indonesia telah mampu lolos ke babak ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Untuk pembagian grup kualifikasi Piala Dunia 2026 round ketiga ini, akan diundi pada 27 Juni 2024 mendatang di Malaysia.

Nantinya, Timnas Indonesia kemungkinan besar akan menghadapi tim-tim yang sangat kuat di putaran ketiga tersebut.

Baca Juga: Timnas Indonesia Lolos ke Putaran Ketiga, Bung Kus: Kualitas Timnas Indonesia masih Level Asia Tenggara

Tentu untuk bisa berbicara banyak, skuad Garuda harus bisa memperkuat kedalaman tim untuk menghadapi lawan nantinya.

Di sisi lain, pada laga pertama putaran ketiga yang akan digelar di awal September, tim Merah Putih kemungkinan tidak akan diperkuat dua pemain belakangnya.

Dua pemain belakang yang bakal absen di laga pertama putaran ketiga tersebut ialah Jordi Amat dan Justin Hubner.

Baca Juga: Skema Timnas Indonesia untuk Bisa Lolos dan Tampil di Piala Dunia 2026, Masih Harus Lewati Jalan Panjang

Jordi Amat bakal absen karena harus menjalani sanksi satu kali bermain lagi usai mendapatkna kartu merah langsung di laga melawan Irak.

Halaman:

Editor: Nizar Fachrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah