Setelah Calvin Verdonk dan Jens Raven, Giliran Jairo Riedewald yang Bakal Dinaturalisasi Timnas Indonesia?

- 2 Mei 2024, 15:17 WIB
Jairo Riedewald, pemain Crystal Palace di Liga Inggris yang kabarnya ingin bermain untuk Timnas Indonesia.
Jairo Riedewald, pemain Crystal Palace di Liga Inggris yang kabarnya ingin bermain untuk Timnas Indonesia. /CPFC.co.uk/

GARUDA SPORT - Nama Calvin Verdonk dan Jens Raven tengah hangat menjadi perbincangan, usai keduanya berfoto bersama dengan Ketua PSSI, Erick Thohir.

Baik Calvin Verdonk dan Jens Raven, keduanya datang ke Indonesia bertepatan dengan disumpahnya Maarten Paes menjadi WNI.

Berbeda dengan Maarten Paes yang telah resmi jadi WNI, Calvin Verdonk dan Jens Raven sepertinya harus menunggu beberapa waktu lagi.

Baca Juga: 21 Atlet Indonesia Dipastikan akan ke Olimpiade 2024 di Paris, Prancis. Akan Bertambah?

Setelah kedua nama tersebut, sosok yang juga dikait-kaitkan bakal dinaturalisasi Timnas Indonesia yaitu Jairo Riedewald.

Seperti diketahui, Jairo Riedewald merupakan pemain kelahiran Belanda berdarah Suriname dan Indonesia.

Saat ini, ia tengah bermain untuk salah satu klub kasta teratas Liga Inggris atau Premiere League, Crystal Palace.

Baca Juga: Sedang Jalani Proses Naturalisasi untuk Timnas Indonesia, Pengikut Instagram Jens Raven Meningkat Dratis

Ternyata, pemain 27 tahun ini pernah dikontak oleh pihak PSSI beberapa waktu yang lalu.

Halaman:

Editor: Nizar Fachrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah