Dipecat dari Kursi Kepelatihan Vietnam, Segini Kompensasi yang Diterima Philippe Troussier dari VFF

- 27 Maret 2024, 20:15 WIB
Pelatih Vietnam Philippe Troussier mengatakan tim Vietnam tidak akan pernah menyerah dan berusaha memenangkan pertandingan ulang melawan Indonesia di Hanoi.
Pelatih Vietnam Philippe Troussier mengatakan tim Vietnam tidak akan pernah menyerah dan berusaha memenangkan pertandingan ulang melawan Indonesia di Hanoi. /congluan.vn

GARUDA SPORT - Philippe Troussier, pelatih asal Prancis ini harus mengakhiri karirnya di kursi kepelatihan Vietnam.

Berakhirnya kerja sama Philippe Troussier dengan Vietnam, imbas dari beberapa penampilan buruk terutama saat bertemu Timnas Indonesia.

Sejak Piala Asia lalu hingga leg kedua Kualifikasi Piala Dunia 2026, Vietnam selalu menelan kekalahan atas Indonesia.

Baca Juga: Ini 5 Kandidat Pelatih Vietnam yang Bisa Gantikan Philippe Troussier Usai Dipecat Karena Kalah dari Indonesia

Sebagaimana dilansir dari laman Soha VN, seyogyanya kontrak Troussier berlangsung selama tiga tahun.

Sejak dikontrak VFF pada awal tahun 2023, kontrak pelatih asal Prancis ini harusnya berakhir pada 31 Juli 2026.

Namun karena rangkaian penampilan buruk dan menurunnya peringkat FIFA, akhirnya Troussier pun didepak.

Baca Juga: Mantan Pemain Timnas Vietnam, Nguyen Manh Dung Ungkap Alasan Negaranya Kalah dari Timnas Indonesia

Terkait hal tersebut, ternyata pelatih yang pernah menangani Qatar tersebut mendapatkan kompensasi dari VFF.

Halaman:

Editor: Nizar Fachrudin

Sumber: Soha VN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x