10 Pembelian Termahal Jurgen Klopp di Lverpool, Hanya Satu yang Nyaris Mengecewakan

- 27 Januari 2024, 14:55 WIB
Virgil van Dijk salah satu pembelian termahal Liverpool di era Jurgen Klopp
Virgil van Dijk salah satu pembelian termahal Liverpool di era Jurgen Klopp /X/@FootbalTalkHQ/

GARUDA SPORT - Keberadaan Jurgen Klopp di Liverpool hanya sampai akhir musim ini saja setelah dirinya resmi membuat keputusan akan meninggalkan The Reds di pengujung 2023/2024.

Karier Jurgen Klopp di Liverpool terbilang berhasil dengan ditandai pernah menjuarai Liga Champions dan Premier League Inggris.

Dalam perjalanan kariernya selama di Liverpool, tentu saja Jurgen Klopp juga terbantu manajemen klub yang mendukungnya mendatangakan pemain-pemainyang dibutuhkan pelatih asal Jerman tersebut.

Baca Juga: 5 Kemenangan Terbesar Liverpool Era Jurgen Klopp, Manchester United Pernah Jadi Korbannya

Pembelian paling berhasil Klopp boleh jadi mengacu pada tiga nama, yakni Mohamed Salah, Virgil van Dijk, dan Alisson.

Ketiga pemain ini memang didatangkan tidak berbarengan, tetapi setelah ada trio ini The Reds langsung bisa menggondol trofi Liga Champions.

Namun, ada satu pembelian mahal Jurgen Klopp yang hasilnya masih belum memuaskan, yakni Darwin Nunez.

Baca Juga: 5 Pelatih Paling Sering Dikalahkan Jurgen Klopp Bersama Liverpool, Salah Satunya Pep Guardiola

Didatangkan pada awal musim 2022/2023, striker Timnas Uruguay tersebut masih sering mendapat kritik karena "kegemarannya" membuang-buang peluang.

Halaman:

Editor: Wildan Apriadi

Sumber: Transfermarkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah