Kabar Liga 1: Madura United Dikabarkan Bakal Rekrut Pemain Keturunan Indonesia Asal Belanda, Jordy Wehrmann

- 13 Juni 2024, 09:01 WIB
calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordy Wehrmann
calon pemain naturalisasi timnas Indonesia, Jordy Wehrmann /Instagram/@jordywehrmann/

GARUDA SPORT - Madura United menjadi salah satu tim Liga 1 yang banyak ditinggalkan oleh para pemainnya.

Bahkan pemain-pemain penting mereka yang bawa Madura United ke final Liga 1, juga hengkang ke klub lain.

Di sisi lain, Madura United juga mulai melakukan perburuan pemain jelang bergulirnya Liga 1 2024-2025.

Baca Juga: Soal Konser Dadakan Pasca Laga Indonesia Melawan Filipina, Begini Klarifikasi dari Anang Hermansyah

Menurut rumor yang beredar, mereka akan mendatangkan salah satu pemain keturunan Indonesia asal Belanda.

Salah satu pemain ketuturunan Indonesia asal Belanda tersebut ialah Jordy Wehrmann.

Sebagaimana dilansir dari laman transfermarkt.co.id, Jordy Wehrmann merupakan pemain kelahiran 25 Maret 1999.

Baca Juga: Berikut Jadwal Wakil Indonesia di Putaran Kedua Australian Open 2024 beserta Link Live Streaming

Usianya masih 25 tahun, berposisi sebagai seorang gelandang tengah atau juga gelandang bertahan.

Halaman:

Editor: Nizar Fachrudin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah