Muka Baru Juara Bertahan! Skuad Timnas Italia untuk EURO 2024 Dihuni Generasi Baru

- 24 Mei 2024, 13:10 WIB
Skuad sementara diumumkan Timnas Italia jelang Euro 2024
Skuad sementara diumumkan Timnas Italia jelang Euro 2024 /Instagram @azzurri./

GARUDA SPORT - Timnas Italia merilis skuad sementara jelang EURO 2024 yang berlangsung di Jerman bulan depan.

Pelatih Timnas Italia, Luciano Spaletti memanggil sebanyak 30 nama yang kemudian akan dicoret 4 pemain sebelum turnamen.

Sebagai juara bertahan Piala Eropa, Gli Azzurri memiliki asa baru dengan mayoritas generasi pemain baru.

 Baca Juga: Skuad Resmi Timnas Portugal untuk EURO 2024, Cristiano Ronaldo Masih Bakal Gacor?

Timnas Italia ingin memberikan warna baru setelah kegagalan mereka lolos ke Piala Dunia 2022 lalu secara memalukan.

Berikut adalah skuad sementara Timnas Italia untuk EURO 2024 Jerman:

Kiper

Gianluigi Donnarumma (PSG)

Ivan Provedel (Lazio)

Alex Meret (Napoli)

Guglielmo Vicario (Tottenham Hotspur)

Bek

Matteo Darmian (Inter Milan)

Raoul Bellanova (Torino)

Francesco Acerbi (Inter Milan)

Alessandro Bastoni (Inter Milan)

Alessandro Buongiorno (Torino)

Gianluca Mancini (AS Roma)

Riccardo Calafiori (Bologna)

Andrea Cambiaso (Juventus)

Giovanni Di Lorenzo (Napoli)

Gianluca Scalvini (Atalanta)

Federico Dimarco (Inter Milan)

Gelandang

Bryan Cristante (AS Roma)

Nicolo Barella (Inter Milan)

Nicolo Fagioli (Juventus)

Michael Folorunsho (Hellas Verona)

Lorenzo Pellegrini (Lazio)

Davide Frattesi (Inter Milan)

Jorginho (Arsenal)

Samuele Ricci (Torino)

Striker

Federico Chiesa (Juventus)

Riccardo Orsolini (Bologna)

Stephan El Shaarawy (AS Roma)

Giacomo Raspadori (Napoli)

Gianluca Scamacca (Atalanta)

Mattia Zaccagni (Lazio)

Mateo Retegui (Genoa)

Baca Juga: Pemain SV Werder Bremen II Ini Mengaku Terbuka untuk Membela Timnas Indonesia Jika PSSI Menghubungi, Siapa? 

Di babak penyisihan nanti, Timnas Italua tergabung di grup neraka bersama Spanyol, Kroasia, dan Albania.

Mampukah Timnas Italia mempertahankan gelar juara di EURO 2024 nanti dengan generasi barunya.?***

Editor: Dian Suherlan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah